INDAS.ID - 15th Junior Artistic Gymnastics Asian Championship merupakan single event Gymnastics Internasional pertama di Indonesia yang akan berlangsung pada 25 - 28 April 2018 di Istora Senayan.
Acara akan dibuka pada tanggal 25 April 2018 pukul 10:00 - 12:00 WIB
Jadwal pertandingan:
25 April 2018, pukul 13:00 - 19:15 WIB
26 April 2018, pukul 13:00 - 20:00 WIB
27 April 2018, pukul 15:30 - 19:30 WIB
28 April 2018, pukul 15:30 - 19:30 WIB
Sebanyak 23 negara sudah dipastikan akan mengikuti ajang yang masuk dalam kalender AGU (Asian Gymnastics Union) atau Federasi Senam Asia, sebagai kejuaraan pra-kualifikasi Youth Olympic di Argentina pada Oktober 2018.
Batas usia untuk peserta 15th Junior Artistic Gymnastics Asian Championship adalah 14-17 tahun untuk atlet putra (kelahiran antara 1 Januari 2001 hingga 31 Desember 2004) dan untuk atlet putri berusia 13-15 tahun (kelahiran antara 1 Januari 2003 hingga 31 Desember 2005)
Indas adalah portal tempat bertemunya civitas akademika dan umum dalam lingkup yang lebih luas (global), sehingga batasan waktu, ruang dan jarak tidak lagi menjadi hambatan dalam mengembangkan potensi dan menyatukan visi serta misi menuju era keterbukaan. Indas akan memberikan kendali kepada anda secara langsung dalam menentukan tujuan masa depan.
Berkembang bersama Indas.id serta memiliki kesempatan yg tidak terbatas adalah keuntungan yg akan anda miliki apabila bergabung.
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022